




Formulir Permohonan PPID Institut Seni Indonesia Padang Panjang
Profil Kami
Institut Seni Indonesia (ISI) Padangpanjang lahir berdasarkan Peraturan Presiden (Perpres) Republik Indonesia Nomor 60 Tahun 2009 tanggal 31 Desember 2009. Pada Perpres tersebut ditetapkan bahwa mulai 1 Januari 2010 Sekolah Tinggi Seni Indonesia (STSI) berubah menjadi Institut Seni Indonesia (ISI), kemudian 17 Juli 2010 ISI Padangpanjang diresmikan oleh Wakil Menteri Pendidikan Nasional (Wamendiknas), Prof. Dr. Fasli Jalal, P.hd. Pada saat itu Wamendiknas mengangkat Prof. Dr. Daryusti, M.Hum. sebagai Pj. Rektor, Andar Indra Sastra, S.Sn., M.Hum. sebagai Plt. Pembantu Rektor I, Lazuardi, S.Kar., M.Hum. sebagai Plt. Pembantu Rektor II, dan Martarosa, S.Sn., M.Hum. sebagai Plt. Pembantu Rektor III.
Berita Terkini
- Rektor ISI Padangpanjang Inisiasi Pendirian Galeri Seni sebagai Pusat Budaya Wilayah Barat Indonesiaby Humas on January 14, 2026
Jakarta, 14 Januari 2025 — Dengan semangat pelestarian dan pengembangan kebudayaan nasional, […]
- ISI Padangpanjang Jalin Kerja Sama Strategis dengan Bank Syariah Indonesia (BSI)by Humas on January 13, 2026
Padangpanjang, Selasa 13 januari 2026— Institut Seni Indonesia (ISI) Padangpanjang resmi menjalin […]
- BINCANG PAGI: Rektor Febri Yulika Ajak Calon Mahasiswa Menyusun Strategi Cerdas Menyambut SNPMB 2026by Humas on January 8, 2026
Padangpanjang, 8 Januari 2026 – Dalam program Bincang Pagi yang disiarkan secara langsung melalui […]
